Kelompok Bidang Keahlian Eksplorasi Kebencanaan, Geoteknik dan Lingkungan

Kelompok Bidang Keahlian Eksplorasi Kebencanaan, Geoteknik dan Lingkungan

KBK Eksplorasi Kebencanaan, Geoteknik dan Lingkungan merupakan Kelompok Bidang Keahlian pada Jurusan Teknik Geofisika dengan ruang lingkup pengajaran, pelenitian, dan pengabdian masyarakat  berorientasi pada kegiatan penelitian kebumian di luar aspek kegiatan KBK lainnya. Bidang penelitian kebumian meliputi mata kuliah Metode Numerik I, Perpetaan, Seismologi Gempa Bumi, Geofisika Dekat Permukaan, Metode Numerik II, Komputasi Geofisika, Fisika Gunung Api, Pemodelan Geofisika, Fisika Batuan, Geohidrologi, Eksplorasi Air Tanah, Mitigasi Bencana Geologi, Geomorfologi, dan Sistem Informasi Geografis (SIG).

 

Artikel Ilmiah: